Turki

ASK International Education Program membuka peluang bagi putra-putri terbaik bangsa untuk mendapatkan beasiswa senilai Rp 79 juta yang dapat digunakan untuk persiapan kuliah di Turki.

Benefit

Total beasiswa Rp 79.000.000 untuk 2 orang (1 siswa dan 1 siswi). Penerima beasiswa nanti akan mendapatkan:

  • Pembimbingan sebelum berangkat dan saat tinggal di Turki.
  • Tiket pesawat ke Turki
  • Mentoring kelas pembuatan CV beasiswa dan motivation letter
  • Bimbingan psikologi & keagamaan
  • Penerjemahan dokumen dan notaris
  • Konsultasi minat & bakat, dan pemilihan jurusan
  • Kursus Bahasa Turki untuk 1 level
  • Visa pelajar
  • Ijin tinggal
  • Asuransi kesehatan selama 1 tahun
  • Asrama/tempat tinggal selama 1 bulan.
  • Uang saku senilai 700 TL/bulan.

Kriteria

  • Kelas 12 / gap year
  • Aktif berorganisasi
  • Nilai raport minimal 70

Tahapan Pendaftaran

  • 21 Februari – 31 Mei 2022 : Pendaftaran Online
  • 01 Juni 2022 : Pengumuman hasil seleksi pendaftaran
  • 2 Juni -15 Juni 2022: Seleksi Dokumen
  • 17 Juni 2022 : Pengumuman Seleksi Dokumen
  • 18 Juni -31 Juni 2022 : Seleksi Kemampuan
  • 3 Juli 2022 : Pengumuman Seleksi kemampuan
  • 6 Juli-10 Juli 2022 : Seleksi interview
  • 13 Juli 2022 : Pengumuman hasil Interview
  • Juli-Agustus 2022 : Pendaftaran Calon Penerima Beasiswa
  • Agustus 2022 : Pengumuman Berdasarkan Universitas tujuan

Investasi Pendidikan

Investasi pendaftaran beasiswa kuliah ke Turki via AskEdu ini hanya Rp 150.000 saja. Namun SobatEdu tetap akan mendapatkan fasilitasi berikut ini:

  • Berpeluang mendapatkan beasiswa lembaga ASK
  • Bimbingan kelas membuat Letter of Interest dan Curriculum Vitae yang akan diselenggarakan tanggal 2 – 6 Juni 2022
  • Pembekalan kuliah ke Turki

Cara Pendaftaran

Untuk mendapatkan beasiswa ini, SobatEdu bisa mendaftar di link ini: https://bit.ly/FormBeasiswaTurki

Pembayaran Pendaftaran Program Beasiswa AskEdu,
Bank Syariah Indonesia 5003030317 ASK to Contribute For Human
Contact : 0812-2200-4060

Ayo daftar sekarang!